8/26/2017

Lenovo K6 Power Dijual Harga Rp 2 Jutaan, Spek Ini jadi Andalan

Baca Juga

Lenovo kembali mengibarkan sayapnya di dunia smartphone dimana terus-terusan rajin merilis beberapa ponsel terbarunya dengan tujuan mampu mengimbangi persaingan di tengah-tengah persaingan ketat diantara produsen smartphone. salah satu Smartphone besutan Lenovo yang jadi perhatian ialah Lenovo K6 Power yang dijual kisaran Rp 2 Jutaan lebih dengan menyajikan spek yang terbilang bagus.

Lenovo K6 Power dari segi spesifikasinya menggunakan RAM antara 2 GB atau 3 GB dengan pemberian ROM 16 GB dan 32 GB yang mampu dipilih sesuai dengan keuangan asayarakat di Indonesia dan dunia. Selain itu, untuk persoalan prosesor menggunakan Snapdragon 430 Ocra Core, dengan kecepatan 1.4 GHz, dengan menggunakan sistem operasi Android v 6.0 Marshmallow. Selain itu, kamera yang disematkan 13 MP, support Autofocus, LED flash, dan kamera depan sebesar 8 MP.

Dengen menggunakan panel layar IPS LCD dengan lebar 5.0 inchi dan beresolusi Full HD atau 1080p, Lenovo K6 Power semakin terlihat canti apalagi disematkan 2.5 D Curved. Untuk baterai yang digunakan ialah 4000 mAh yang dijamin akan bertahan lama.

Lenovo K6 Power
Lenovo K6 Power

Supaya lebih mengetahui Spek lengkapnya, dibawah ini kami tulis spek lengkap dan harga Lenovo K6 Power yang mengincar level menengah kebawah.

Spesifikasi dan Harga Lenovo K6 Power


Harga dan Spesifikasi Lenovo K6 Power
Harga Jual  Kisaran Rp 2,3 Jutaan
Jaringan 3G, HSPA, EDGE, 4G LTE
HSDPA : 42,2/5.76 mbps
4G LTE Cat 4
SIM nano Sim dan Dual SIM
Dimensi 141.9x 70.3 x 9.3 mm
Berat 145 gram
LED Notifikasi Hadir
Layar Layar: 5.0 inchi, IPS LCD Capacitive
Resolusi: 1080 x 1920 pixels
Kerapatan   , 441 ppi
Disematkan 2.5 D Curved Glass
OS Android v6.0 Marshmallow
Chipset Chipset Snapdragon 430
CPU Octa-core berkecepatan 1,4 GHz Cortex-A53
GPU Adreno 505
Memori RAM 2 GB /3 GB
ROM16 GB /32 GB
Memori Eksternal up to 256 GB
Kamera Kamera Belakang: 13 MP, PD autofocus, LED flash
Video : 1080p@30fps
Kamera Depan: 8 MP
Konektifitas WIFI, 802 .11 a/ b/g/n
Dual-Band
WI-FI hotspot
Bluetooth v4.2, A2DP
GPS – A GPS
Radio FM
Micro USB v2.0
USB OTG
Sensor Compas
Acelerometer
Ambient Light
Gyroscope
Proximity
Fingerprint
Baterai Li-Po 4000 mAh
Non-Removable
Warna Dark Grey, Silver, Gold


Sumber http://www.androidsuites.com